banner 200x200

Home / Ekonomi / Karimun / Kepri / Nasional / Tekno

Kamis, 26 April 2018 - 00:20 WIB

Semangat Gotong Royong Satgas TMMD dan Masyarakat kian Menggebu

Liputankepri.com,Karimun – Ke kompakan yang luar biasa antara Satgas TMMD ke-101 Kodim 0317/Tbk Bersama Masyarakat Dalam Menyelesaikan Program TMMD ke 101 kian menonjol,Rabu (25/04/2018).

Semakin hari kekompakan Satgas TMMD bersama Masyarakat semakin menggebu hal ini dapat dilihat dari kekompakan mereka yang ikut serta dalam pengerjaan semenisasi di desa Lubuk Kecamatan Kundur.

Hal ini semakin di perkuat oleh pernyataan Danki SSK Satgas TMMD ke 101 Kodim 0317 /Tbk Lettu Inf Doni dalam pesan singkat nya melalui WhatsApp.

“Dalam Pembangunan Semenisasi Satgas TMMD ke-101 Kodim TA. 2018 banyak bekerja sama dengan Masyarakat setempat, pembangunan semenisasi dengan cara bergotong royong, hal ini merupakan Wujud Kemanunggalan TNI dengan Masyarakat. “Ujar Doni

Doni juga mengatakan bahwa semangat gotong royong Satgas TMMD dan Masyarakat seolah olah mendapat dukungan langsung oleh Alam sekitar, dengan cuaca yang cukup bersahabat.

“Alhamdulillah cuaca hari mendukung dimana semenisasi telah mencapai 100 M sehingga total semenisasi hampir selesai dilaksanakan sebanyak 1635 M dari 1670 M.” ujar Danki SSK Satgas TMMD Ke-1 Kodim 0317/TBK TA. 2018 Lettu Inf Donni penuh semangat”.(Ron)

Share :

Baca Juga

Karimun

Pemprov Kepri Siapkan Ruang Isolasi Positif Covid-19 OTG

Berita

Wabup Meranti Lantik 15 Pejabat Eselon II, III Dan IV

Anambas

Jemaja Timur, UPP Saber Pungli Polres Anambas Gelar Sosialisasi

Berita

Sultan Ibrahim Ancam Johor Keluar dari Malaysia, Kerajaan Ingkar Janji, Netizen Ajak Gabung Indonesia

Meranti

Dikelilingi Daerah Zona Merah Pemdemi Covid-19, Pemkab Meranti Putuskan Meniadakan Sholat Tarawih Berjamaah di Masjid

Berita

Pemprov Kepri Segera Operasikan Rumah Singgah di Batam dan Jakarta

Berita

Satresnarkoba Polres Karimun Amankan 4.390 Butir Pil Ekstasi Beserta alat Produksi Obat-Obatan Terlarang

Kepri

Hindari Penilaian Subjektif, Hasirin Ajak Masyarakat Bicara Fakta